77

Tafsir Al-Mursalat

- المرسلٰت
Ayat ke-9
X
Tampilkan / Sembunyikan
Daftar Surah
Terakhir Dibaca Belum Ada. Click pada simbol ✓ untuk menandai.
Audio Murottal
Pilih Murottal
Ke ayat

وَاِذَا السَّمَاۤءُ فُرِجَتْۙ9

wa iżas-samā`u furijat

dan apabila langit terbelah,

Tafsir Kemenag

Dikatakan pula bila langit pecah hancur berantakan berkeping-keping karena terjadinya guncangan gempa yang sangat dahsyat akibat benda-benda langit beradu sesamanya. Demikianlah beberapa ayat lain menceritakan hal yang sama, yakni:

Dan (ingatlah) pada hari (ketika) langit pecah mengeluarkan kabut putih dan para malaikat diturunkan (secara) bergelombang. (al-Furqan/25: 25)
Sumber:
Aplikasi Quran Kementrian Agama Republik Indonesia